Monthly Archives: January 2018

Awali Tahun 2018 Edukasi Safety Riding Konsisten Menjadi Tujuan Wisata Alternatif di Yogyakarta

Yogyakarta – Tren edukasi safety riding sebagai sebuah tujuan wisata alternatif di Yogyakarta terus berlanjut di awal tahun 2018. Bertempat di Astra Motor Safety Riding Center Yogyakarta peserta yang berasal dari berbagai kota di Indonesia belajar bersama dengan instruktur safety riding berpengalaman dari Honda mengenai sikap dan ketrampilan berkendara di jalan raya. Tercatat dalam data Korlantas Polri jumlah korban kecelakaan ...

Read More »

Tampil Lebih Gagah, New Honda CBR150R Hadir dengan Warna Baru

Jakarta – PT Astra Honda Motor (AHM) memberikan penyegaran tampilan New Honda CBR150R melalui pilihan warna dan stripe baru yang lebih gagah dan agresif. Mengusung konsep “Total Control”, New Honda CBR150R tampil semakin menarik perhatian dengan dua pilihan design warna baru yaitu Matte Black dan Victory Black Red, yang mampu memikat hati pengendara pada pandangan pertama. Hadir dengan striping baru ...

Read More »

Mamo SS Raih 2 Motor Di Final KMF Grasstrack Series 2018

  Penampilan gemilang Mamo SS sejak seri pertama even Final KMF Grasstrack Series 2018. Ternyata membuahkan hasil yang sangat manis. Pembalap muda asal kota Kulon Progo Jogjakarta ini, berhasil meraih 2 unit sepeda motor sebagai pengumpul poin tertinggi didua kelas yang berbeda. Poin sempurna 150 diperoleh Mamo pada kelas bebek standar pemula. Sebab sejak seri pertama, Mamo selalu berhasil jura ...

Read More »

Final KMF Grasstrack Series 2018 Tahun Ini Ada Tiga Seri Lagi

Perjalanan gelaran KMF Grasstrack Serie Championship 2018 berjalan sangat lancar pada hari sabtu dan minggu (27-28/1) kemrin di sirkuit Babrik, Ngablak, Magelang Jawa Tengah. Even balap garuk tanah yang semestinya digelar di bulan desember 2017 ini, mundur even lebih dikarenakan padatnya even serupa di wilayah Jateng. Di seri grand final ini, persaingan antar pembalap sangat seru. Sebab ada tiga unit ...

Read More »

BNN Republik Indonesia Dan TDR One Team Perangi Narkoba Bersama Komunitas Otomotif

Maraknya peredaran narkoba ditengah masyarakat saat ini, dan makin meningkatnya penggunaan narkoba dihampir semua lapisan masyarakat, mengundang keperihatinan tersendiri bagi kita semua. Bahkan, pernyataan perang terhadap narkoba telah diserukan pemerintah sejak lama. Hal inilah yang menjadi perhatian Badan Narkotika Negara (BNN) Republik Indonesia yang bekerja sama dengan TRD One Team. Mengadakan acra penyuluhan dan gerakan anti narkoba bersama dengan club-club ...

Read More »

Yamaha RXZ 1993 Klaten Nostalgia RXZ Blue Devil’s

Dunia balap motor road race diseputaran Jawa Tengah dan Jogjakarta menjadi semarak dengan hadirnya motor yamaha RXZ “Blue Devil’s” milik Beny Kimpling ini. Motor yang memang dipersiapkan untuk ikut di kelas sport 2-tak tune up 135cc ini, nantinya akan banyak bicara di kelas tersebut. Motor milik Beny Kimpling garapan Reo Cagiva Klaten ini seungguhnya memang motor baru. Beny memang sengaja ...

Read More »

GDS Fun Drag Bike Januari Nilai Sebuah Eksistensi

Tak terasa GDS Fun Drag Bike telah memasuki tahun keempat. Sejak kegiatan rutin GDS Fun Drag Bike pertama kali diadakan pada tahun 2015 silam, kegiatan rutin bulanan ini telah mencetak banyak joki-joki handal yang saat ini mampu berprestasi diajang balap lurus 201 meter nasional. Sebuah rutinitas dan ke eksistensian penyelenggaraan adalah menjadi faktor kunci utama langgengnya sebuh kegitan. Seperti yang ...

Read More »

Honda Adventure Days 2018 Puaskan Nyali Ratusan Bikers

Ciletuh – Honda Adventure Days 2018 (HAD 2018) yang diselenggarakan oleh Astra Motor dan Daya Adicipta Motora telah selesai digelar pada 20-21 Januari 2018. Ratusan peserta pun mampu menyelesaikan tantangan yang ditawarkan HAD 2018 di jalur sepanjang 235 Km, dari Serpong menuju Ciletuh, Sukabumi dengan menggunakan Honda CRF1000L Africa Twin, CB500X, CRF250Rally, dan CRF150L. Chief Operating Officer Astra Motor Octavianus ...

Read More »

Jelang KMF Series Grasstrack Championship Magelang Melawan Hawa Dingin

Sirkuit Babrik, Ngablak, Magelang, Jawa Tengah, kembali dipilih sebagai tempat penyelenggaraan even KMF Grasstrack Series. Even yang akan dilangsungkan pada hari sabtu dan minggu (27-28/1) besok terebut, merupakan seri final atau KMF Series Grasstrack Championship 2018 Round 3. Kalau dilihat dari seri 2 yang juga dilangsungkan di sirkuit berhawa dingin ini, tentunya pertarungan seru antar pembalap akan tersaji dengan seru ...

Read More »

Prima Putra Prasetya Sinyal Kuat Merapat Ke Putri Selatan MX Team

Penampilan Prima Putra Prasetya atau yang lebih dikenal dengan Prima PP diajang grasstrack dan Powertrack musim 2017 kemarin sungguh sangat luar biasa. Tak main-main juara nasional kelas sport 4 tak 220cc junior gordon dan juara nasional kelas sport 220cc GP7 ajang Powertrack.  Adalah bukti kepiawain Prima dalam karier balapnya. Setelah masa kontraknya dengan tim Dewi Sri MX habis diakhir tahun ...

Read More »
Translate »